Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita » Tindak Lanjuti Fasilitasi Kemendagri Bapemperda Lakukan Rapat Koordinasi dengan Tim Penyusun Ranperda Jaringan Utilitas di Universitas Hasanuddin Makassar

Tindak Lanjuti Fasilitasi Kemendagri Bapemperda Lakukan Rapat Koordinasi dengan Tim Penyusun Ranperda Jaringan Utilitas di Universitas Hasanuddin Makassar

  • account_circle proclaimnews
  • calendar_month Kam, 20 Feb 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Makassar – Proclaimnews.id  20 Februari 2025 – Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) kembali melaksanakan rapat koordinasi dengan tim penyusun Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Jaringan Utilitas dari Universitas Hasanuddin, Makassar. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari hasil fasilitasi Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dalam upaya penyusunan dan pembahasan Ranperda terkait.

Dalam rapat yang berlangsung di Ruangan Unit Konsultasi Bantuan Hukum (UKBK) Fakultas Hukum Unhas, Bapemperda bersama tim penyusun dari Universitas Hasanuddin diantaranya, Prof. Dr. Amiruddin Ilmar, SH. MH (Ketua Tim), Dr. Naswar, SH. MH., Dr. Nurul Nadjmi, S. Th., dan Achmad, SH. MH mendalami poin-poin penting yang menjadi landasan pembentukan regulasi tentang jaringan utilitas. termasuk pengaturan penataan, penggunaan lahan, serta perlindungan jaringan utilitas di wilayah perkotaan dan daerah. Diskusi juga mencakup analisis dampak terhadap lingkungan serta peningkatan kualitas infrastruktur layanan publik yang terintegrasi dan ramah lingkungan.

Ketua Bapemperda Habsi Wahid menyampaikan bahwa rapat koordinasi ini merupakan bagian penting dalam memastikan Ranperda Jaringan Utilitas dapat segera rampung dan diimplementasikan dengan baik. “Kami ingin Ranperda ini menjadi solusi yang komprehensif untuk meningkatkan efektivitas infrastruktur jaringan utilitas di berbagai wilayah, olehnya aturan yang kita muatkan dalam materi ranperda yaitu keteraturan jaringan utilitas dan kewenangan dari Pemerintah Daerah termasuk bagaimana menjaga keseimbangan antara pembangunan dan lingkungan hidup,” ungkapnya.

Tim penyusun dari Universitas Hasanuddin juga memberikan paparan terkait hasil kajian akademik yang telah dilakukan. Dimana Tim akan memformulasikan kembali muatan materi sesuai RT-RW, Kajian tersebut akan menjadi dasar yang kuat dalam penyusunan Ranperda, guna memastikan regulasi ini dapat diimplementasikan secara efektif dan sesuai dengan kebutuhan masyarakat.

Dengan adanya rapat koordinasi ini yang dihadiri beberapa anggota Bapemperda diantara nya, Dr. H. Mulyadi Bintaha, Masdar, Elisabeth, Murniati didampingi Staf Bapemperda dari Sekretariat DPRD Sulbar turut hadir dinas terkait, diharapkan sinergi antara Bapemperda, Kemendagri, dan tim penyusun dari Universitas Hasanuddin semakin mempercepat proses penyusunan Ranperda Jaringan Utilitas. Ke depan, regulasi ini diharapkan mampu menciptakan tata kelola jaringan utilitas yang lebih baik dan memberikan dampak positif bagi pembangunan daerah. (Ars) (**Humas_DprdSulbar**)

  • Penulis: proclaimnews

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gubernur Sulbar: Anak Putus Sekolah, Masalah yang Tak Boleh Dibiarkan

    Gubernur Sulbar: Anak Putus Sekolah, Masalah yang Tak Boleh Dibiarkan

    • calendar_month Rab, 14 Jan 2026
    • account_circle Hms
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Mamuju – Proclaimnews.id  Angka anak putus sekolah (APS) di Sulawesi Barat masih jadi pekerjaan rumah yang belum tuntas. Pemerintah daerah terus berupaya memperbaiki layanan pendidikan, tapi grafik penurunannya belum terlihat signifikan. Gubernur Sulbar Suhardi Duka (SDK) mengatakan persoalan ini harus dibenahi dari akarnya. Ia ingin penyebab anak putus sekolah atau anak tidak sekolah digali lebih […]

  • Ditsampta Polda Sulbar Intensifkan Patroli dan Razia Knalpot Brong Selama Ramadhan

    Ditsampta Polda Sulbar Intensifkan Patroli dan Razia Knalpot Brong Selama Ramadhan

    • calendar_month Sen, 10 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sulbar – Proclaimnews.id Direktorat Samapta (Ditsampta) Polda Sulawesi Barat terus meningkatkan kegiatan patroli dan razia knalpot brong selama bulan suci Ramadhan 1446 H. Upaya ini bertujuan untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif, serta memberikan kenyamanan bagi masyarakat yang menjalankan ibadah puasa. Sejak sebelum sahur hingga menjelang berbuka, personel Ditsampta Polda Sulbar […]

  • Gubernur Sulbar Pimpin High Level Meeting TPID, Bahas Ketahanan Pangan dan Inflasi

    Gubernur Sulbar Pimpin High Level Meeting TPID, Bahas Ketahanan Pangan dan Inflasi

    • calendar_month Kam, 13 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Mamuju – Proclaimnews.id Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar High Level Meeting Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi dan Kabupaten se-Sulbar di Ballroom Andi Depu, Lantai 3 Kantor Gubernur Sulbar, Kamis, 13 Maret 2025. Mengusung tema “Sinergi Penguatan Perekonomian melalui Ketahanan Pangan untuk Sulbar yang Maju dan Sejahtera,” kegiatan ini dibuka oleh Gubernur Sulbar, Suhardi […]

  • Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi Raih 2 PROPER Emas dan 3 PROPER Hijau dari KLHK

    Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi Raih 2 PROPER Emas dan 3 PROPER Hijau dari KLHK

    • calendar_month Rab, 26 Feb 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Makassar – Proclaimnews.id  25 Februari 2025 – Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi kembali mencetak prestasi gemilang dalam ajang Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan Dalam Pengelolaan Lingkungan (PROPER) 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Dengan komitmen kuat terhadap keberlanjutan dan praktik bisnis ramah lingkungan, perusahaan ini berhasil meraih dua PROPER Emas dan […]

  • Gubernur Sulbar Hadiri Rakor FKUB, Paparkan Tantangan Keuangan dan Program Prioritas Daerah

    Gubernur Sulbar Hadiri Rakor FKUB, Paparkan Tantangan Keuangan dan Program Prioritas Daerah

    • calendar_month Rab, 31 Des 2025
    • account_circle Hms
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Mamuju – Proclimnews.id  Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Daerah Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Sulbar yang digelar di Aula Kantor Kanwil Kemenag Sulbar, Senin, 24 November 2025. Rakor tersebut turut dihadiri Wakil Ketua DPRD Sulbar Suraidah Suhardi, Ketua FKUB Provinsi beserta pengurus FKUB dari enam kabupaten, Plt Kepala Kesbangpol Sulbar, Plt […]

  • Tiba di Mamuju, Gubernur Sulbar SDK Ngaku Dapat Suntikan Semangat dari Masyarakat dan Forkopimda

    Tiba di Mamuju, Gubernur Sulbar SDK Ngaku Dapat Suntikan Semangat dari Masyarakat dan Forkopimda

    • calendar_month Sab, 1 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 22
    • 0Komentar

    MAMUJU – PROCLAIMNEWS.ID Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Suhardi Duka (SDK) tiba di ibu kota Provinsi, Mamuju, sekira pukul 08.30 Wita, Sabtu, 1 Maret 2025 dan langsung menuju Rujab Bupati Mamuju (Sapota) bersama Bupati Mamuju, Sutinah Suhardi dan Wabup Mamuju, Yuki Permana Terlihat, sejumlah beberapa forkopimda, pimpinan instansi vertikal , pimpinan OPD dinas, baik yang ada […]

expand_less