Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Marhaban Ya Ramadhan! Kapolda Ajak Warga Sulbar Raih Keberkahan Ramadhan dengan Sabar dan Ikhlas

Marhaban Ya Ramadhan! Kapolda Ajak Warga Sulbar Raih Keberkahan Ramadhan dengan Sabar dan Ikhlas

  • account_circle proclaimnews
  • calendar_month Sab, 1 Mar 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Sulbar – Proclaimnews.id Marhaban Ya Ramadhan! Bulan suci telah tiba, membawa berkah dan kesempatan untuk membersihkan hati. Kapolda Sulawesi Barat, Irjen Pol. Adang Ginanjar, mengajak seluruh warga Sulbar untuk menyambutnya dengan kesabaran dan keikhlasan.

Menurut Kapolda menjaga kesabaran dan keikhlasan dalam menghadapi berbagai tantangan sangat penting khususnya dalam setiap amal kebaikan di bulan suci Ramadhan ini. Semoga Ramadhan tahun ini membawa kedamaian dan keberkahan bagi seluruh masyarakat Sulbar.

Kapolda juga berharap agar masyarakat Sulbar dapat mengisi bulan Ramadhan dengan kegiatan-kegiatan positif dan bermanfaat bagi sesama.

“Ramadhan bukan hanya tentang menahan lapar dan dahaga, tetapi juga tentang melatih kesabaran dan keikhlasan hati,” tutur Irjen Pol. Adang Ginanjar.

Semoga moment bulan suci Ramadhan kali ini dapat tertanam nilai-nilai luhur yang kuat dalam sanubari masyarakat Sulbar, menciptakan suasana Ramadhan yang damai, penuh empati dan meningkatkan rasa persatuan.

Kapolda juga menghimbau agar masyarakat aktif berpartisipasi dalam kegiatan-kegiatan sosial kemasyarakatan, berbagi kepada sesama dan mempererat tali silaturahmi. Dengan demikian, keberkahan Ramadhan akan dirasakan secara lebih luas dan mendalam oleh seluruh masyarakat Sulawesi Barat.

Humas Polda Sulbar

  • Penulis: proclaimnews

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rapat Forum Satu Data Indonesia Kabupaten Mamuju Tengah Tahun 2025

    Rapat Forum Satu Data Indonesia Kabupaten Mamuju Tengah Tahun 2025

    • calendar_month Kam, 13 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Mateng -Proclaimnews.id Pemerintah Kabupaten Mamuju Tengah melalui Dinas Komunikasi Informatika Statistik Dan Persandian Kabupaten Mamuju Tengah, melakukan Rapat Forum Satu Data Indonesia (FSDI) Kabupaten Mamuju Tengah 2025. Tobadak, Jumat 28 Februari 2025, bertempat di Aula A Kantor Bupati Kabupaten Mamuju Tengah telah diselenggarakan Rapat Pelaksanaan Forum Satu Data Indonesia (FSDI) Kabupaten Mamuju Tengah sekaligus Penyepakatan […]

  • Kuasa Hukum Yusuf  Akbar Safriludin dan Hendra Abdul Hidayat Kembali Gelar Sidang Gugatan Kasus Investasi Bodong Batu Kapur di Pengadilan Negeri Mamuju

    Kuasa Hukum Yusuf  Akbar Safriludin dan Hendra Abdul Hidayat Kembali Gelar Sidang Gugatan Kasus Investasi Bodong Batu Kapur di Pengadilan Negeri Mamuju

    • calendar_month Rab, 17 Des 2025
    • account_circle Tim media
    • visibility 175
    • 0Komentar

    Mamuju, – Proclaimnews.id Kuasa hukum delapan korban investasi bodong batu kapur yang diduga dilakukan oleh AA kembali menggelar sidang lanjutan di Pengadilan Negeri Mamuju. 17/12/2025. Sidang kali ini telah masuk pada tahapan menghadirkan dan mendengarkan keterangan saksi dari pihak penggugat. “Delapan korban investasi bodong tersebut juga diketahui ada yang berlatar pedagang, ASN dan wiraswasta,  Menurut […]

  • Berbagi Takjil, Ditlantas Polda Sulbar Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan

    Berbagi Takjil, Ditlantas Polda Sulbar Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan

    • calendar_month Rab, 5 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sulbar – Proclaimnews.id Di tengah kesibukan mengatur lalu lintas, Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Sulawesi Barat (Sulbar) kembali menyempatkan untuk berbagi kebaikan di bulan suci Ramadhan, Rabu (5/3/25). Personel Ditlantas Polda Sulbar nampak membagikan takjil gratis kepada para pengendara di jalan arteri Mamuju. Aksi berbagi ini tidak hanya sekadar memberikan makanan berbuka puasa, tetapi juga […]

  • Kapolda Sulbar Hadiri Rapat Paripurna “Pidato Sambutan Gubernur Baru”

    Kapolda Sulbar Hadiri Rapat Paripurna “Pidato Sambutan Gubernur Baru”

    • calendar_month Sen, 3 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sulbar – Proclaimnews.id Suasana khidmat menyelimuti Gedung DPRD Provinsi Sulawesi Barat, Senin (3/3/25). Dimana sedang berlangsung momentum bersejarah pasca pelantikan Gubernur Sulawesi Barat yang baru ditandai dengan rapat paripurna istimewa. Kapolda Sulawesi Barat, Irjen Pol Adang Ginanjar, turut hadir menyaksikan pidato sambutan gubernur tersebut, menunjukkan komitmen sinergi antara Kepolisian dan Pemerintah Daerah dalam membangun Sulawesi […]

  • Komisi IV DPRD Sulbar Gelar Rapat bersama Dinas Pendidikan dan kebudayaan.

    Komisi IV DPRD Sulbar Gelar Rapat bersama Dinas Pendidikan dan kebudayaan.

    • calendar_month Sen, 12 Jan 2026
    • account_circle Hns
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Mamuju —  Proclaimnews.id Komisi IV DPRD Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan rapat monitoring dan evaluasi (monev) pelaksanaan program dan kegiatan Tahun Anggaran 2025 serta membahas rencana pelaksanaan program dan kegiatan Tahun Anggaran 2026 bersama Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Sulawesi Barat. Senin 12 Januari 2026 Rapat di laksnakan di ruang rapat komisi IV Sekretariat DPRD Prov. […]

  • Komisi III DPRD Provinsi Sulawesi Barat Gelar Rapat Monitoring dan Evaluasi Progres Ranperda RTRW

    Komisi III DPRD Provinsi Sulawesi Barat Gelar Rapat Monitoring dan Evaluasi Progres Ranperda RTRW

    • calendar_month Sel, 4 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Mamuju – Proclaimnews.id  4 Maret 2025 – Komisi III DPRD Provinsi Sulawesi Barat kembali menggelar rapat monitoring dan evaluasi terkait perkembangan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi Sulawesi Barat. Rapat ini bertujuan untuk mengevaluasi capaian kinerja serta meninjau sejauh mana perkembangan pembahasan Ranperda RTRW yang diharapkan segera disahkan untuk mengatur […]

expand_less