Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita » Sambut Ramadan, Kapolda Sulbar Undang Anak Yatim ke Dermaga Sandeq dan Bagikan Santunan

Sambut Ramadan, Kapolda Sulbar Undang Anak Yatim ke Dermaga Sandeq dan Bagikan Santunan

  • account_circle proclaimnews
  • calendar_month Kam, 20 Feb 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

MAMUJU – PROCLAIMNEWS.ID Dalam menyambut bulan suci Ramadhan 1446 Hijriah, Pengelola Dermaga Sandeq Nusantara (DSN) menggelar kegiatan bakti sosial bersama anak-anak Panti Asuhan Manakarra Muhammadiyah Mamuju, Kamis (20/2/2025).

Kegiatan ini berlangsung di area Dermaga Sandeq dengan suasana penuh kehangatan dan kebersamaan. Puluhan anak panti asuhan turut hadir dan menerima berbagai bantuan berupa paket sembako.

Dalam kesempatan ini, Kapolda menyampaikan bahwa sudah menjadi kewajibannya sebagai pimpinan kepolisian di Sulbar untuk memberi perhatian kepada mereka yang membutuhkan, khususnya kepada anak yatim dan para santri.

“Kami menyampaikan terima kasih, kami juga berkewajiban memberikan bantuan. Sebab setiap kebaikan adalah sedekah. Kita harus saling tolong-menolong. Dan itu semua tanggung jawab kita,” ucap Kapolda.

“Saya doakan anak-anakku sekalian agar sukses kedepan. Yang hafids, kalau mau jadi Polisi kita utamakan. Itu sudah ada hafids atau penghafal Alquran kita angkat jadi Polisi,” ucap Kapolda, sembari memberi semangat kepada anak-anak panti asuhan.

Sementara itu, Ketua PD Muhammadiyah Mamuju Ustadz Muhammad Rivai menyampaikan terima kasih mendalam kepada Kapolda Sulbar atas santunan yang diberikan kepada anak yatim dan santri di panti asuhan yang dibinanya.

“Kita senang dan gembira dengan hadirnya Ramadan. Dan lebih senang lagi karena ada santunan untuk anak yatim. Ini bentuk ekspresi kita seperti yang dilaksanakan pada hari ini. Dengan berbagi dan memberikan santunan untuk anak-anak panti asuhan, semoga mendapat ridha dari Allah SWT,” ucap Rivai.(**Hms**)

  • Penulis: proclaimnews

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gubernur Sulbar Dukung Program Dokpol Mitra Sekolah untuk Atasi Stunting dan Tingkatkan Kualitas Pendidikan

    Gubernur Sulbar Dukung Program Dokpol Mitra Sekolah untuk Atasi Stunting dan Tingkatkan Kualitas Pendidikan

    • calendar_month Rab, 12 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Mamuju – Proclaimnews.id Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka (SDK), menerima kunjungan audiensi dari Kepala Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Dokkes) Polda Sulbar, Kombes Pol dr Effri Susanto, pada Rabu, 12 Maret 2025. Pertemuan ini membahas program inovatif Dokpol Mitra Sekolah yang bertujuan meningkatkan kualitas kesehatan dan pendidikan di lingkungan sekolah. Program yang digagas oleh Biddokkes Polda […]

  • Lokabhara II Daerah Sulbar , Dir Binmas : Kader Saka Bhayangkara Salah Satu Potensi Yang Mendukung Kamtibmas Tetap Kondusif

    Lokabhara II Daerah Sulbar , Dir Binmas : Kader Saka Bhayangkara Salah Satu Potensi Yang Mendukung Kamtibmas Tetap Kondusif

    • calendar_month Kam, 20 Feb 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sulbar – Proclaimnews.id  Saka Bhayangkara adalah wadah kegiatan kebhayangkaraan dalam Gerakan Pramuka. Melalui Saka Bhayangkara, diharapkan para anggota Pramuka dapat memanfaatkan pengetahuan dan keterampilannya untuk mendukung kepolisian dalam menjaga keamanan lingkungan. Hal ini disampaikan langsung Direktur Pembinaan Masyarakat Polda Sulbar Kombespol Agung Tri Widiantiro, mewakili Kapolda Sulbar saat membuka secara resmi Lomba Karya Saka Bhayangkara […]

  • Wakil Ketua DPRD Sulbar Munandar : Kami Harap LHP Jadi Pedoman Tingkatkan Kualitas Pelayanan dalam Penanggulangan Bencana di Masa Depan

    Wakil Ketua DPRD Sulbar Munandar : Kami Harap LHP Jadi Pedoman Tingkatkan Kualitas Pelayanan dalam Penanggulangan Bencana di Masa Depan

    • calendar_month Sen, 3 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Mamuju – Prkclaimnews.id  Wakil Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) Munandar Wijaya, menghadiri Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Semester II Tahun 2024 atas Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Sulbar. Acara ini berlangsung di Gedung Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Sulbar, Kamis, 9 Januari 2025. Acara ini menjadi momentum penting dalam memastikan transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan […]

  • Jumat Berkah Ramadhan: Polda Sulbar Tebar Kebaikan di Tengah Masyarakat

    Jumat Berkah Ramadhan: Polda Sulbar Tebar Kebaikan di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Jum, 7 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sulbar – Proclaimnew.id  Semangat berbagi di bulan suci Ramadhan kembali ditunjukkan Polda Sulawesi Barat (Sulbar) melalui program inovasi unggulan Kapolda Sulbar, Irjen Pol. Adang Ginanjar, yaitu “Jumat Berkah”. Hari ini, Jumat (7/3/25), puluhan paket sembako dibagikan kepada masyarakat kurang mampu di wilayah Mamuju, menebarkan kebaikan dan sentuhan hangat di tengah masyarakat yang membutuhkan. Bukan sekadar […]

  • Harga TBS Kelapa Sawit Sulbar Periode Januari 2026 Sebesar Rp3.092,15 Per Kilogram

    Harga TBS Kelapa Sawit Sulbar Periode Januari 2026 Sebesar Rp3.092,15 Per Kilogram

    • calendar_month Kam, 15 Jan 2026
    • account_circle Hms
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Mamuju — Proclaimnews.id  Dinas Perkebunan Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan Rapat Penetapan Harga Tandan Buah Segar (TBS) Kelapa Sawit Produksi Pekebun Mitra Periode Januari 2026 pada Selasa, 13 Januari 2026, bertempat di Hotel Berkah, Mamuju. Kegiatan ini dipimpin dan dibuka langsung Kepala Dinas Perkebunan Sulawesi Barat, Muh. Faizal Thamrin, didampingi oleh Kepala Bidang Pengolahan dan Pemasaran […]

  • Rapat Bapemperda DPRD Provinsi Sulawesi Barat Dalam Rangka Kajian Dan Monitoring Persiapan Pembahasan Rancangan Peraturan Daerah

    Rapat Bapemperda DPRD Provinsi Sulawesi Barat Dalam Rangka Kajian Dan Monitoring Persiapan Pembahasan Rancangan Peraturan Daerah

    • calendar_month Sel, 18 Feb 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sulbar – Proclaimnews.id Rapat Bapemperda DPRD Provinsi Sulawesi Barat dalam rangka kajian dan monitoring persiapan pembahasan rancangan peraturan daerah yang telah ditetapkan dalam program pembentukan peraturan daerah provinsi sulawesi barat tahun 2025 Yang dilaksanakan di ruang Komisi III DPRD Sulbar, Senin 17 februari 2025. Rapat ini dipimpin oleh ketua bapemperda Drs. H. Habsi Wahid dan […]

expand_less