Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita » Bapemperda DPRD Provinsi Sulawesi Barat Tindak Lanjuti Hasil Fasilitasi Kemendagri RI Terhadap Ranperda Penyelenggaraan Jasa Konstruksi

Bapemperda DPRD Provinsi Sulawesi Barat Tindak Lanjuti Hasil Fasilitasi Kemendagri RI Terhadap Ranperda Penyelenggaraan Jasa Konstruksi

  • account_circle proclaimnews
  • calendar_month Kam, 13 Mar 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Mamuju Proclaimnews.id 11 Maret 2025 – Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Provinsi Sulawesi Barat kembali melaksanakan rapat untuk menindaklanjuti hasil fasilitasi Kementerian Dalam Negeri RI terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Penyelenggaraan Jasa Konstruksi.

Rapat ini bertujuan untuk memastikan Ranperda yang akan diusulkan telah sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku serta dapat memberikan manfaat optimal bagi pengembangan sektor konstruksi di Provinsi Sulbar.

Ketua Bapemperda DPRD Sulbar, Drs. H. Habsi Wahid menyatakan Ranperda tentang penyelengaraan Jasa Kontruksi untuk di jadwalkan dalam rapat Badan Musyawarah yang nantinya di tetapkan menjadi Peraturan Daerah dalam Rapat Paripurna

Rapat ini dihadiri oleh Anggota Bapemperda Andi Muhammar Qadafi dan Murniati serta perwakilan dari Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) dan Biro Hukum Setda Provinsi Sulawesi Barat.
Humas DPRD Prov. Sulbar_*

  • Penulis: proclaimnews

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dinsos Salurkan Bantuan Kemanusiaan Pemprov Sulbar untuk Korban Bencana di Sumatra dan Aceh

    Dinsos Salurkan Bantuan Kemanusiaan Pemprov Sulbar untuk Korban Bencana di Sumatra dan Aceh

    • calendar_month Sel, 23 Des 2025
    • account_circle Hms
    • visibility 118
    • 0Komentar

    Sumatera – Proclaimnews.id  Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat melalui Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Barat menyalurkan bantuan kemanusiaan bagi korban bencana alam di wilayah Sumatra dan Aceh, Selasa (23/12/2025). Bantuan tersebut merupakan wujud solidaritas dan kepedulian masyarakat Sulawesi Barat yang bersumber dari Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat, Pemerintah Kabupaten Mamuju, Majene, Polewali Mandar, Mamasa, Mamuju Tengah, dan Pasangkayu, […]

  • Rekonsiliasi BMD : Wujud Komitmen Tata Kelola Pemerintahan yang Akuntabel

    Rekonsiliasi BMD : Wujud Komitmen Tata Kelola Pemerintahan yang Akuntabel

    • calendar_month Sen, 12 Jan 2026
    • account_circle Hms
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Mamuju – Proclaimnews.id Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melalui Bidang Pengelolaan Barang Milik Daerah (BMD) menggelar Rekonsiliasi Barang Milik Daerah Tahun 2025 bersama seluruh perangkat daerah, Senin (12/1/2026). Kegiatan ini berlangsung di Ruang Rapat Bidang Pengelolaan BMD dan menjadi bagian penting dalam penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun […]

  • Pemprov Sulbar dan DPRD Sulbar Bersinergi, Tiga Ranperda Inisiatif Siap Dibahas

    Pemprov Sulbar dan DPRD Sulbar Bersinergi, Tiga Ranperda Inisiatif Siap Dibahas

    • calendar_month Kam, 6 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Mamuju — Proclaimnews.id Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat menerima tiga rancangan peraturan daerah ranperda inisiatif Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sulbar. Tiga ranperda tersebut, yakni tentang peningkatan gizi masyarakat, penyelenggaraan perpustakaan dan penyelenggaraan kemajuan kebudayaan. Hal itu diungkap Pelaksana Harian Sekretaris Provinsi Sulbar, Herdin Ismail saat menyampaikan pendapat Gubernur Sulbar atas penjelasan Panitia Khusus (Pansus) DPRD […]

  • Lebih Dekat dengan Masyarakat, Dirlantas Polda Sulbar Bagikan Sembako dan Perlengkapan Sholat

    Lebih Dekat dengan Masyarakat, Dirlantas Polda Sulbar Bagikan Sembako dan Perlengkapan Sholat

    • calendar_month Jum, 28 Feb 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sulbar – Proclaimnews.id  Direktur Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Sulbar, Kombes Pol. Wahid Kurniawan, beserta stafnya, kembali menebar kebaikan dalam program Jumat Berkah. Kali ini Dirlantas mengunjungi Masjid Pesantren Al-Munawarrah Mamuju, tak hanya untuk silaturahmi, tetapi juga berbagi sembako dan perlengkapan ibadah kepada para santri dan masyarakat sekitar, Jumat (28/2/25). Kegiatan ini merupakan bagian dari strategi […]

  • Pemprov Sulbar Alokasikan Rp16 Miliar untuk Peningkatan Jalan Tabone-Nosu-Pana

    Pemprov Sulbar Alokasikan Rp16 Miliar untuk Peningkatan Jalan Tabone-Nosu-Pana

    • calendar_month Kam, 13 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Mamuju – Proclaimnews.id Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat mengalokasikan anggaran sebesar Rp16 miliar untuk peningkatan jalan poros Tabone-Nosu-Pana di Kabupaten Mamasa pada tahun 2025. Hal itu disampaikan Gubernur Sulbar, Suhardi Duka, dalam High Level Meeting Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi dan Kabupaten se-Sulbar di Ballroom Andi Depu, Kantor Gubernur Sulbar, Kamis, 13 Maret 2025. Acara […]

  • Apa Itu Kreatinin? Ketahui Kadar Normal dan Cara Mengatasinya

    Apa Itu Kreatinin? Ketahui Kadar Normal dan Cara Mengatasinya

    • calendar_month Sab, 1 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Jakarta – Proclaimnews.id  Kreatinin adalah salah satu zat sisa yang harus dibuang dari tubuh. Seseorang biasanya harus menjalani tes kreatinin untuk mengetahui kesehatan ginjalnya. Jika kadar kreatininnya tinggi, maka kemungkinan ginjalnya sudah tidak berfungsi baik. Simak artikel ini untuk mengetahui apa itu kreatinin, lengkap dengan kadar normal, penyebab kadarnya tinggi, berbagai gejala, hingga cara mengatasi […]

expand_less