Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita » Herdin Ismail Pamit Usai Menjabat Sebagai Plt Kepala Kesbangpol Sulbar

Herdin Ismail Pamit Usai Menjabat Sebagai Plt Kepala Kesbangpol Sulbar

  • account_circle proclaimnews
  • calendar_month Sab, 8 Mar 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

MAMUJU – PROCLAIMNEWS.ID Usai menjabat sebagai Plt Kepala Kesbangpol Sulbar, Herdin Ismail pamit dari group WhatsApp Kesbangpol.

Mengingat, Herdin Ismail ditunjuk Gubernur Sulbar Suhardi Duka sebagai Plh Sekprov menggantikan Amujib.

Sehingga, posisinya sebagai Plt Kepala Kesbangpol diisi oleh pejabat baru yakni Sunusi yang juga merupakan Kabid Ormas Kesbangpol Sulbar

Adapun, ucapan pamit Herdin Ismail sebagai Plt Kepala Kesbangpol Sulbar yakni:

“Mungkin selama berinteraksi beberapa bulan ini, ada hal yang miskomunikasi atau persangkaan buruk, maka saya secara pribadi memohon maaf (demikian sebaliknya),” kata Herdin dalam ucapan pamitnya, Sabtu 8 Maret 2025.

Ia menambahkan bahwa meskipun sudah tidak menjabat sebagai Plt Kepala Kesbangpol Sulbar, namun silaturahmi akan terus dijaga dengan baik.

“Insya Allah kualitas interaksi akan tetap kita jaga dan pelihara bersama,” tambahnya.

Apalagi, lanjut Herdin pada hakekatnya tanggung jawab puncak seorang leader adalah menjadikan dirinya sebagai refrensi suri tauladan bagi para followers nya (Keteladanan) : *_”Uswatun Hasanah”_*.

“Percayalah, seorang pemimpin akan mudah dilupakan ketika hanya senantiasa mengedepankan keberadaannya sebagai atasan formal dan beranggapan bahwa hanya dirinya yang Jago. Jadi mari kita tetap saling mendoakan & menguatkan satu sama lain. Izin Pamit dari WA Group ini,” tandasnya.(rls)

  • Penulis: proclaimnews

Rekomendasi Untuk Anda

  • Soliditas TNI-Polri dan Pemprov Sulbar Terjalin Erat dalam Buka Puasa Bersama

    Soliditas TNI-Polri dan Pemprov Sulbar Terjalin Erat dalam Buka Puasa Bersama

    • calendar_month Kam, 20 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Sulbar – Proclaimnews.id Suasana kekeluargaan dan keakraban mewarnai buka puasa bersama (bukber) yang diselenggarakan Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) di Sapota, rumah jabatan Bupati Mamuju, Kamis (20/4/25). Acara tersebut menjadi panggung bagi demonstrasi soliditas yang kuat antara TNI, Polri dan Pemerintah Daerah, ditandai dengan kehadiran Kapolda Sulbar, Irjen Pol. Adang Ginanjar dan Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen […]

  • epolisian Negara Republik Indonesia (Polri) berhasil meraih penghargaan tertinggi dalam ajang Monitoring dan Evaluasi Keterbukaan Informasi Publik (Monev KIP) Tahun 2025

    Polri Dinobatkan sebagai Badan Publik Terbaik Nasional, Polri Raih Arkaya Wiwarta Prajanugraha dalam Monev KIP 2025

    • calendar_month Sen, 15 Des 2025
    • account_circle Hma Polda
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Jakarta —  Proclaimnews.id Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) berhasil meraih penghargaan tertinggi dalam ajang Monitoring dan Evaluasi Keterbukaan Informasi Publik (Monev KIP) Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Komisi Informasi Pusat RI. Pencapaian ini menjadi bukti komitmen kuat Polri dalam mewujudkan transparansi, akuntabilitas, dan pelayanan informasi publik yang prima kepada masyarakat. Dalam penilaian Monev KIP 2025, […]

  • Tebar Kebaikan, Polda Sulbar Sambut Ramadhan dengan Donor Darah

    Tebar Kebaikan, Polda Sulbar Sambut Ramadhan dengan Donor Darah

    • calendar_month Jum, 21 Feb 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sulbar – Proclaimnews.id  Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1446 H/2025, Polda Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar bakti sosial donor darah di Dermaga Sandeq Nusantara, Jumat (21/2/2025). Kegiatan ini diikuti oleh puluhan personel dari berbagai satuan di lingkungan Polda Sulbar. Kapolda Sulbar, Irjen Pol Adang Ginanjar, melalui Kabid Humas Polda Sulbar Kombes Pol Slamet Wahyudi, menyampaikan […]

  • Warga Padati Gerbang Selatan Mamuju Sambut Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Bupati Mamuju Sutinah Suhardi

    Warga Padati Gerbang Selatan Mamuju Sambut Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Bupati Mamuju Sutinah Suhardi

    • calendar_month Sab, 1 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Mamuju – Proclaimnews.id  Antusiasme warga Kecamatan Tapalang tak terbendung saat menyambut kedatangan Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Suhardi Duka (SDK) dan Bupati Mamuju Sutinah Suhardi di gerbang selatan Mamuju. Rombongan bertolak dari Majene dan tiba di perbatasan Kabupaten Majene-Mamuju pada Sabtu, 1 Maret, sekitar pukul 06.00 WITA. Wakil Ketua DPRD Sulbar Suraidah Suhardi, Sekda Mamuju Suaib, […]

  • Berkah Ramadhan, Kapolda Sulbar Berbagi Ikan Segar!

    Berkah Ramadhan, Kapolda Sulbar Berbagi Ikan Segar!

    • calendar_month Jum, 14 Mar 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Sulbar – Proclaimnews.id Dalam program Inspiratif DitPolairud Polda Sulbar yaitu berbagi ikan segar kepada masyarakat di bulan suci Ramadhan, Kapolda Sulbar Irjen Pol Adang Ginanjar didampingi langsung DirPolairud Deny Pudjianto nampak begitu antusias membagikan ikan segar kepada masyarakat yang melintas di simpang lima kali Mamuju, Jumat (14/3/25). Ratusan kantongan ikan segar yang telah disiapkan dibagikan […]

  • Jadwal Sidang Isbat Penentuan Awal Puasa 2025 Resmi Kemenag RI

    Jadwal Sidang Isbat Penentuan Awal Puasa 2025 Resmi Kemenag RI

    • calendar_month Sel, 18 Feb 2025
    • account_circle proclaimnews
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Makassar – Proclaimnews.id  Bulan Suci Ramadhan sudah semakin dekat. Jelang Ramadhan, biasanya pemerintah Indonesia melalui Kementerian Agama (Kemenag) RI akan menetapkan secara resmi awal puasa 2025 melalui sidang isbat. Lantas, kapan sidang isbat penentuan awal puasa 2025 dilaksanakan? Sidang isbat merupakan sidang yang dilakukan Kemenag RI untuk menentukan awal bulan dalam kalender Hijriah, termasuk penentuan […]

expand_less